Recipe: Appetizing Kue Lapis Tepung Beras
Kue Lapis Tepung Beras.
You can have Kue Lapis Tepung Beras using 7 ingredients and 6 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Kue Lapis Tepung Beras
- It's 500 gr of tepung beras.
- It's 250 gr of tepung tapioka.
- You need 500 gr of gula pasir.
- You need 2 lt of santan.
- You need 1 sdt of garam.
- Prepare 2 lembar of daun pandan, cuci bersih.
- You need of Pewarna makanan/ pasta.
Kue Lapis Tepung Beras step by step
- Rebus santan dengan daun pandan dan juga garam menggunakan api sedang. Jangan lupa untuk terus diaduk agar tidak pecah. Masak sampai mendidih..
- Siapkan mangkuk besar. Tuangkan tepung beras, tepung tapioka, dan gula pasir ke dalam mangkuk besar berisi santan yang sudah direbus, aduk sampai rata sampai tidak ada yang menggumpal..
- Bagi adonan menjadi beberapa bagian, tergantung banyaknya warna yg digunakan. saya menggunakan 4 warna, jadi dibagi 5 mangkuk dengan warna putih..
- Panaskan pengukus dan letakan loyang yang sudah dilumuri minyak yang tipis didalamnya..
- Masukan satu adonan warna pertama, tutup pengukus dan tunggu setengah matang. Masukan lagi adonan warna lainnya, lakukan berulang-ulang sampai selesai dan lapis benar-benar matang..
- Setelah matang. Angkat, dinginkan, dan potong-potong lapis sesuai selera..
0 Response to "Recipe: Appetizing Kue Lapis Tepung Beras"
Posting Komentar