Recipe: Perfect Bolkus Semangka Takaran Sendok Newbie
Bolkus Semangka Takaran Sendok Newbie.
You can have Bolkus Semangka Takaran Sendok Newbie using 9 ingredients and 5 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Bolkus Semangka Takaran Sendok Newbie
- It's 20 sdm of tepung terigu.
- Prepare 20 sdm of gula.
- It's 200 ml of susu cair UHT.
- You need 1 sdt of SP.
- It's 2 butir of telor.
- You need 1/2 sdt of vanili bubuk (me : skip).
- Prepare of Pewarna ijo.
- You need of Pewarna merah.
- You need secukupnya of Mesis.
Bolkus Semangka Takaran Sendok Newbie instructions
- Campur semua bahan kecuali pewarna : telor, tepung, gula, sp, susu, vanili. Kocok dengan mixer dengan kecepatan paling tinggi sampai warna adonan putih pucat dan berjenjang..
- Lalu pisahkan adonan menjadi 3 bagian untuk diberi pewarna, adonan warna putih yg paling sedikit, adonan kedua diberi warna hijau dan adonan ketiga beri pewarna merah cabe. Adonan putih dan adonan hijau dimasukkan ke dalam piping bag. Dan adonan merah tetap di mangkok dan ditambahkan mesis sebagai biji semangkanya..
- Kemudian siapkan cetakan yg diberi paper cup. Lalu masukkan adonan warna merah dulu 3/4 cup bagian, baru putih dan terakhir hijau sampai penuh..
- Kemudian siapkan kukusan dan isi air jangan sampai penuh. Secukupnya air dibawah garis saja. Masak air sampai mendidih. Baru masukkan adonan. Tutup dengan tutupan panci yang sudah diikat kain penutup supaya uap air ga jatuh. Masak kira2 7-10 menit sesuai besar kukusan dan cetakan adonan. Jangan dibuka2 dulu sampai matang..
- Kalau sudah matang. Caranya kita tusuk dengan lidi kalau sudah tidak basah berarti adonan sudah matang. Kemudian angkat dan langsung keluarkan kue dari cetakan. Kemudian sajikan. Selamat mencoba..
0 Response to "Recipe: Perfect Bolkus Semangka Takaran Sendok Newbie"
Posting Komentar